Profil Sekolah

SD Negeri Carikan, Lendah, Kulon Progo

 

PROFIL SEKOLAH

1. Nama Sekolah       : SD Negeri Carikan
2. Alamat Sekolah     : Degolan,Bumirejo,Lendah,Kulon Progo
3. Status                     : Negeri
4. Email : sdnegericarikan@gmail.com
5. Berdiri Tahun :1962
6. Status Akreditasi : A
7. Tahun Akreditasi : 2018
8.Berlaku Sampai dengan : 2023
9.NPSN : 20402898
10.Nama Kepala Sekolah : MIJEM,S.Pd.SD

VISI

“Terwujudnya peserta didik yang beriman, bertaqwa, berprestasi, teampil, berbudaya dan cinta lingkungan”
Dalam upaya mencapai visi sekolah indicator keberhasilan adalah :
1.Beriman dan bertaqwa kepada Tuhan Yng Maha Esa
2.Berprestasi dalam bidang akademik dan non akademik
3.Terampil dalam memanfaatkan teknologi dan life skil
4.Tercipta lingkungan yang nyaman

 

MISI

  1. Menumbuhkan penghayatan dan pengamalan ajaran agama sebagai sumber kearifan dalam berfikir dan bertindak.
  2. Menciptakan terlaksananya proses belajar mengajar yang aktif, kreatif, efektif dan menyenangkan, gembira dan berbobot (Paikem Gembrot) sehingga mencapai hasil yang optimal sesuai dengan potensi yang dimiliki.
  3. Mendorong dan membantu warga sekolah untuk mengenali potensi diri sehingga dapat berkembang secara optimal.
  4. Mendorong dan memotivasi warga sekolah untuk menjalankan hidup yang berbudaya bersih sesuai adat ketimuran.
  5. Menumbuhkan sikap mental untuk selalu mencintai dan melestarikan budaya luhur.
  6. Menumbuhkan sikap mental untuk senantiasa menjalankan hidup beragama dan bertakwa terhadap Tuhan Yang Maha Esa.
  7. Menerapkan manajemen partisipatif dan menumbuhkan kebersamaan.
  8. Menumbuhkan sikap mental untuk selalu tanggap perkembangan teknologi untuk mengembangkan potensi diri.
  9. Mendorong dan memotivasi warga sekolah menggunakan teknologi secara bijak dan manusiawi untuk mengembangkan bakat dan minat.
  10. Menumbuhkan sikap mental yang peduli terhadap kehidupan sendiri, sekolah dan lingkungan.
  11. Meningkatkan kedisiplinan dan kejujuran  seluruh warga sekolah.